Relawan Pro Jokowi, atau yang dikenal sebagai Projo angkat bicara mengenai isu keberangkatan 500 relawan ke Ibu Kota Nusantara. Projo menegaskan bahwa keberangkatan tersebut merupakan undangan langsung dari Presiden Jokowi, namun ditekankan bahwa biaya perjalanan tidak menggunakan dana negara melainkan ditanggung secara mandiri.