Ma’ruf Amin Minta Masyarakat Ikhlas Indonesia Soal Piala Dunia U20
Wakil Presiden Ma’ruf Amin mengajak masyarakat bersikap lapang dada perihal keputusan FIFA yang membatalkan indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U20. Wapres menyebut pembatalan tersebut bukanlah akhir dari segalanya.