Menikmati Lukisan Karya Gen Z yang Memikat Hati
Pameran lukisan bertajuk “Nuraga” digelar oleh Dinas Kebudayaan Provinsi Sumatera Barat di Taman Budaya Kota Padang, dari Tanggal 11-19 April 2023. Sebanyak 24 lukisan buah karya 10 seniman muda dari generasi z berhasil memikat hati pengunjung yang datang.