Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Dito Ariotedjo, meninjau pelaksanaan turnamen tenis internasional Amman Men’s World Tennis Championship di Nusa Dua, Bali. Menpora mendorong partisipasi atlet tenis nasional dalam turnamen ini sebagai ajang pemanasan menjelang SEA Games.
Kejuaraan tenis internasional Amman Men’s World Tennis Championship kembali digelar di Pulau Dewata dalam tujuh seri pertandingan.
Rangkaian turnamen berlangsung mulai 21 Juli hingga 8 September di Lapangan Tenis Bali Beach Country Club, kawasan ITDC Nusa Dua, Kabupaten Badung.
Laporan Tim Garuda TV.
Caption | Admin: Filda
