Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM), Maman Abdurrahman, mengapresiasi dan merasa bangga kepada Presiden Prabowo Subianto yang telah sukses bernegosiasi dengan Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, terkait tarif impor.
Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, secara resmi telah menetapkan besaran tarif ekspor produk Indonesia ke Amerika Serikat sebesar 19 persen.
Penetapan tersebut secara resmi diumumkan Presiden Trump melalui akun Truth Social pribadinya dan akun Instagram White House. Pengumuman itu menyebutkan bahwa kesepakatan tarif impor tersebut berdasarkan kontak langsung kedua kepala negara.
Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM), Maman Abdurrahman, mengapresiasi dan merasa bangga kepada Presiden Prabowo Subianto yang telah sukses bernegosiasi dengan Presiden Trump dari semula 32 persen menjadi 19 persen.
Caption | Admin: Filda




