Kategori
Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK Menyasar Pejabat di Kota Bekasi
Komisi Pemberantasan Korupsi kembali melakukan operasi tangkap tangan di Kota Bekasi, Jawa Barat pada Rabu 5 Januari 2022. Pejabat yang terjaring operasi tangkap tangan KPK, adalah Walikota Bekasi Rahmat Effendi alias Pepen.