Pemerintah Tambah Bantuan Stimulan Korban Gempa Cianjur
Pemerintah memutuskan menambah bantuan stimulan bagi korban Gempa Cianjur. Hal ini disampaikan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhajir Efendi seusai mengadakan rapat tingkat menteri, Senin 12 Desember di Jakarta.