Presiden Joko Widodo mengajak Filipina untuk mengembangkan potensi perdagangan kedua negara dan konektivitas di wilayah perbatasan. Hal tersebut disampaikan kepala negara seusai pertemuan bilateral dengan Presiden Filipina Ferdinand Romualdez Markos Junior di Istana Bogor, Jawa Barat pada Senin 5 September kemarin.