Berdalih menyelamatkan ekonomi, beberapa elite politik menebar bola panas dengan wacana pemilu diundur. Diundurnya pemilu otomatis memperpanjang masa jabatan presiden, dimana hal ini justru memunculkan penyalahgunaan kekuasaan atau ‘abuse of power’.
Eksklusif di WhatsApp GarudaTV
Berdalih menyelamatkan ekonomi, beberapa elite politik menebar bola panas dengan wacana pemilu diundur. Diundurnya pemilu otomatis memperpanjang masa jabatan presiden, dimana hal ini justru memunculkan penyalahgunaan kekuasaan atau ‘abuse of power’.