Kategori
Kementerian Sosial Siapkan Dana Tambahan Bantuan Bencana Rp400 Miliar
Anggaran tambahan untuk kebencanaan tersebut telah disetujui oleh Kementerian Keuangan dan Bappenas untuk membantu korban bencana alam maupun bencana non-alam atau sosial. Selain itu, bantuan sosial saat ini dinilai lebih cepat karena adanya peran lumbung sosial di daerah hingga tingkat kecamatan.