Partai Gerindra Kembali Usung Prabowo Subianto di Pilpres 2024
Partai Gerindra kembali mengusung Ketua Umum Prabowo Subianto sebagai calon presiden pada 2024 mendatang. Menurut Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Rahayu Saraswati Joyohadikusumo, Prabowo Subianto memiliki keinginan yang besar untuk membawa Indonesia menjadi lebih baik.