Dalam upaya menciptakan dunia tanpa polusi serta menurunkan presentase perubahan iklim, Menteri Keuangan Sri mulyani Indrawati mengajak anggota G20 untuk mengejar target transisi energi skala global melalui country platform atau mekanisme pendanaan transisi energi, yang dicanangkan oleh Indonesia.