Live Program Jelajah UHF Digital

Evakuasi Perahu Motor Hanyut di Perairan Halmahera Utara

Sebuah perahu motor yang hanyut akibat mati mesin di Perairan Kabupaten Halmahera Utara Maluku Utara, pada Minggu dini hari 3 Juli berhasil di evakuasi Tim Sar gabungan ke Pelabuhan Tobelo dengan selamat.

Perahu motor diketahui membawa 4 orang warga Tobelo untuk mencari ikan, namun mereka dihantam cuaca buruk di perairan Pulau Meti.

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *